Pulau Madura selain terkenal dengan Sate Ayamnya juga dikenal dengan Pulau penghasil Batu Kapur terbesar salahsatunya terletak didaerah Jaddih.selain menjadi tempat penambangan kapur,akhir-akhir ini bukit Jaddih sedang "seliweran" di Televisi karena tempat wisatanya dengan pemandangan yang bagus.
Minggu, 10 Juni 2018
Kamis, 07 Juni 2018
Trip To East Java : Kapal Selam Terdampar di Surabaya ?
Seberapa besar sih ukuran kapal selam ? kalo liat di film-film ukurannya gede banget,apakah benar segede itu ? rasa penasaran saya ini terjawab ketika saya berkunjung ke Monumen kapal selam yang ada di Suabaya.sudah cukup lama saya penasaran dengan tempat ini.kalo ke surabaya tempat ini akan menjadi list teratas untuk tempat yang sangat ingin saya kunjungi dan akhirnya kesampaian.
Selasa, 05 Juni 2018
Trip To East Java : Kota Pahlawan
Dulu kalo selesai mengunjungi sebuah tempat wisata biasanya seminggu atau paling telat sebulan setelahnya bisa langsung dituliskan di blog ini,namun sekarang berhubung kegiatan sudah semakin padat dan juga tempat yang saya kunjungi lebih sedikit bisa tiga atau mungkin lima bulan setelahnya baru bisa saya tuliskan di Blog ini.semoga kedepannya lebih rajin ngeblog dan rajin jalan-jalan ! amiiinnn...hahaha
Label:
adventure,
beautiful place,
east java,
holiday,
jawa timur,
kuliner,
museum,
sego sambel mak yeye,
surabaya,
travel,
traveling,
tugu,
tugu pahlawan
Jumat, 01 Juni 2018
Trip To Yogyakarta : Keraton Yogyakarta dan Alun-Alun Kidul Yogyakarta
Setelah ini kembali ke Kota Malang dan masih ada waktu banyak sebelum keberangkatan kereta,saya akan menghabiskannya di pusat Kota Yogyakarta.saya akan mengunjungi Keraton Yogyakarta dimana dimana tempat Sultan Jogja melakukan acara-acara besar disini dan juga saya akan mengunjungi alun-alun kidul untuk mencoba sebuah permainan unik.
Label:
adventure,
alun-alun,
alun-alun kidul,
alun2,
gudeg,
gudeg yu djum,
holiday,
jogjakarta,
keraton,
kesultanan,
kuliner,
travel,
traveling,
yogyakarta
Langganan:
Postingan (Atom)